BERITA  

Banyak Petahana Gugur – Pilkades Serentak – Di Lampung Utara – 2023

Caption: Photo Bupati Lampung Utara - Saat Meninjau Pilkades Di Desa Blambangan

Lampung Utara || Pelaksanaan pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak yang di ikuti oleh 91 Desa 266 calon Kepala Desa dari 22 Kecamatan di Kabupaten Lampung Utara, berjalan sukses ,aman dan tertib.

“Sebagaimana di harapkan Bupati, H Budi Utomo ,S.E.,M.M.,saat meninjau langsung pelaksanaan Pilkades serentak tepatnya di Desa Blambangan Kecamatan Blambangan Pagar dan di beberapa tempat terpisah bersama tim panitia Pilkades Kabupaten ,” Kamis,13 Juli 2023.

Selanjutnya pantauan tim media,dari 266 calon Kepala Desa di ikuti oleh incumbent 75 % di dalam kontestasi politik Pilkades .

“Namun hanya 31 petahana yang mampu bertahan,pada Pilkades serentak tahun 2023.

Pada kesempatan terpisah Mankodri Ketua Panitia Pilkades Kabupaten Lampung Utara menjelaskan,hasil dari 91 Cakades terpilih pada 13 Juli 2023 , yang baru dapat kami sampaikan hasil dari 90 Desa.

Sementara 1 (satu) Desa belum bisa dapat ditetapkan hasilnya , disebabkan terdapat selisih penghitungan di antara surat suara dengan kartu undangan pemilihan,” katanya (7/2023).

Selanjutnya Mankodri menguraikan dari 91 calon Kepala Desa terpilih sebagai berikut :

> Kecamatan Abung Barat

1.Desa Kistang – Pajar (Incumbent)

2. Desa Way Wakak – Doni Priansyah (Incumbent)

3. Desa Bumi Mandiri- Ipandri (Incumbent)

> Kecamatan Abung Selatan

1. Desa Gilih Suka Negeri – M. Nur Eko Putra

2.Desa Kembang Tanjung- Pattahrullah

3. Desa Kembang Gading – Khaidir (Incumbent)

4. Desa Abung Jayo – Suroto

5. Desa Ratu Abung – Budiono

6. Desa Bandar Kagungan Raya.- Imzak Zulkarnaen

7. Desa Bumi Raya -Yuyun Yuniarsih, S.Pd

BACA JUGA:  Asisten II - Plt Diskominfo Lampung Utara Hadiri Grand Final Muli Menganai

8. Desa Kemalo Abung – AL Habidi

9. Desa Cabang Abung Raya – Yongki

10. Desa Kalibening Raya – Imam Bukhori

11. Desa Way Lunik – Mares Tri Herwanto (Incumbent)

> Kecamatan Sungkai Utara

1. Desa Padang Ratu – Edi Johan (Incumbent)

2. Desa Negeri Sakti – Deddy Setiawan

3. Desa Bangun Jaya – Rita Zahara (Incumbent)

4.. Desa Baru Raharja – Muchammad Iqbal

5. Desa Hanakau Jaya – Rudi Tahana (Incumbent)

6. Desa Negara Batin II – Sarpudin Zohri (Incumbent)

7. Desa Kota Negara Ilir – Jumhuri, SH

> Kecamatan Kotabumi Utara

1. Desa Madukoro
• Johan Andri Yanto, S.HUT (Incumbent)

> Kecamatan Kotabumi Selatan

1. Desa Bandar Putih – Taufan

2. Desa Jerangkang – Yusron Rama Dona

3. Desa Taman Jaya – Suheli

4. Desa Sinar Mas Alam – Periansyah (Incumbent)

> Kecamatan Abung Tengah

1. Desa Neglasari – Amiludin

2. Desa Pekurun Barat – Susana, S.Kom

> Kecamatan Abung Semuli

1. Desa Papan Asri – Wahyudi

> Kecamatan Abung Surakarta

1. Desa Tata Karya – Dra. Kristiani

2. Desa Bumi Raharja – Priyono

3. Desa Bumi Restu -Efendi

4. Desa Bandar Sakti -Harsoyo

> Kecamatan Muara Sungkai

1. Desa Karang Sari – Samsoli Oktaviar (Incumbent

2. Desa Karang Rejo II – I Gusti Kadek S (Incumbent)

3. Desa Karang Mulya -Sukarli (Incumbent)

4. Desa Banjar Ratu – Sohenda

5. Desa Pakuan Agung – Rais (Incumbent)

6. Desa Sumber Agung -Sutaryo

BACA JUGA:  Dandim 0412 Gelar Coffee Morning Bersama Insan Pers

> Kecamatan Bunga Mayang

1. Desa Iso Rejo- Suharsono (Incumbent)

2. Desa Suka Maju – Margono

> Kecamatan Hulu Sungkai

1. Desa Negara Kemakmuran – Depriyanti

2. Desa Gedung Raja – Amrizal (Incumbent)

3.. Desa Gedung Negara – AL Khotif (Incumbent)

> Kecamatan Sungkai Tengah

1 Desa Batu Nangkop – M. Hendra Hasan

2. Desa Melungun Ratu – Juhroni. P

2. Desa Pampang Tangguk Jaya – Ida Bagus Putu

3. Desa Negeri Galih Rejo -Hardi, SH

4. Desa Ratu Jaya – Erwan Toni (Incumbent)

> Kecamatan Abung Pekurun

1. Desa Campang Gijul -Johan Wahyudi

2. Desa Pekurun -Paiman, S.Pd

3. Desa Ogan Jaya- Hevi Sondia

> Kecamatan Sungkai Jaya

1. Desa Cempaka- Hj. Rizki Puspa Dewi, SE., M.M (Incumbent)

2. Desa Sri Agung – H. Amirudin, SH

3. Desa Cempaka Barat- Iwan Heryanto

4.. Desa Cempaka Timur- Rozi

> Kecamatan Sungkai Barat

1. Desa Comok Sinar Jaya – Hendra Gunawan (Incumbent)

2. Des Way Isem – Zulkarnain

3. Desa Gunung Maknibai- Sedang Proses

4. Desa Negeri Batin Jaya – Herdison (Incumbent)

Kecamatan Abung Kunang

1. Desa Aji Kagungan – David Palendra

2. Desa Beringin – Viterleni

3. Desa Sabuk Indah – Nandang

4. Desa Bindu – Roly Januarsyah

5. Desa Way Perancang – Abdullah

> Kecamatan Blambangan Pagar

1. Desa Blambangan – Adi Kurniawan

2. Desa Tanjung Iman -Sanusi

3. DESA Tulung Singkip-Didit Dwi Purnomo

4. Desa Pagar Gading -Arman

5. Desa Buring Kencana -Mulyadi

>Kecamatan Bukit Kemuning

BACA JUGA:  Bupati Lampung Utara " Menerima Audiensi - Agent Of Sosial Control - KP3

1. Desa Tanjung Baru Timur – Zainal Muttaqin

2. Desa Dwikora -Martina Sari, S.Kep.Ns

3. Desa Tanjung Waras – Mansur

4. Desa Sidomulyo -Kanca. AR (Incumbent)

> Kecamatan Kotabumi

1. Desa Sumber Arum -Mulyadi

6. Desa Bojong Barat – Erham

7. Desa Kotabumi Tengah Barat
• Ahmad Roli

> Kecamatan Sungkai Selatan

1. Desa Labuhan Ratu Kampung – Hudari (Incumbent)

2. Desa Gunung Labuhan – Hasim Eko Wijaya

> Kecamatan Tanjung Raja

1. Desa Karang Waringin – Dedi Agustiono (Incumbent)

2. Desa Suka Sari – Johan Wahyudi

3. Desa Tulung Balak – M. Hendra Halim, SH (Incumbent)

4. Desa Ulak Ata – Antoni (Incumbent)

5. Desa Gunung Katon – M. Darwis

6. Desa Suka Mulya – Sriyono

7. Desa Tanjung Beringin – Wendi

8. Desa Sido Mulyo – Apipudin (Incumbent)

9. Desa Sinar Mulya – Sulki (Incumbent)

10. Desa Priangan Baru – Very Begsu (Incumbent)

> Kecamatan Abung Timur

1. Desa Banjar Agung – Azwar

2. Desa Sumber Agung -Armadan, SE (Incumbent)

(Penulis-Tim-Red)

× Chat Redaksi